Buah pisang memang salah satu buah yang paling banyak diolah menjadi camilan. Salah satu camilan yang bisa dicoba untuk mengolah pisang adalah pisang goreng karamel. Pisang yang dibalut tepung digoreng hingga matang dan renyah kemudian disiram dengan saus karamel dengan taburan keju dan meses coklat akan sangat istumewa. Berikut resep membuat pisang goreng karamel
Bahan-bahan :
* Pisang kepok atau pisang raja
* 5 sdm tepung terigu
* 1 sdm tepung beras
* air secukupnya
* sedikit vanili bubuk
* 2 sdm gula pasir
* 1/4 sdt garam
* Minyak untuk menggoreng
Bahan saus karamel :
* 100 gr gula pasir
* 1 buah jeruk lemon, gunakan perasan airnya
Pelengkap :
* Keju parut
* meses coklat
Cara membuat pisang goreng karamel :
* pertama-tama potong melintang pisang, sisihkan
* Campurkan dalam satu wadah, tepung terigu, tepung beras, vanili bubuk, gula pasir dan air, aduk hinnga adonan kental, jangan terlalu kental dan jangan terlalu encer, secukupnya saja.
* Masukkan potongan pisang ke dalam adonan tepung, balut hingga rata lalu goreng dalam minyak panas hingga matang, angkat, tiriskan
* Saus karamel : Panaskan teflon anti lengket, masukkan gula pasir dan perasan jeruk lemon, masak hingga gula mencair tapi jangan sampai terlalu matang karena rasanya bisa menjadu pahit kalau terlalu matang. Angkat
* Letakkan pisang goreng, lalu siram dengan saus karamel, taburi dengan keju parut dan meses coklat.
* Pisang goreng karamel teah suap disajikan
Bahan-bahan :
* Pisang kepok atau pisang raja
* 5 sdm tepung terigu
* 1 sdm tepung beras
* air secukupnya
* sedikit vanili bubuk
* 2 sdm gula pasir
* 1/4 sdt garam
* Minyak untuk menggoreng
Bahan saus karamel :
* 100 gr gula pasir
* 1 buah jeruk lemon, gunakan perasan airnya
Pelengkap :
* Keju parut
* meses coklat
Cara membuat pisang goreng karamel :
* pertama-tama potong melintang pisang, sisihkan
* Campurkan dalam satu wadah, tepung terigu, tepung beras, vanili bubuk, gula pasir dan air, aduk hinnga adonan kental, jangan terlalu kental dan jangan terlalu encer, secukupnya saja.
* Masukkan potongan pisang ke dalam adonan tepung, balut hingga rata lalu goreng dalam minyak panas hingga matang, angkat, tiriskan
* Saus karamel : Panaskan teflon anti lengket, masukkan gula pasir dan perasan jeruk lemon, masak hingga gula mencair tapi jangan sampai terlalu matang karena rasanya bisa menjadu pahit kalau terlalu matang. Angkat
* Letakkan pisang goreng, lalu siram dengan saus karamel, taburi dengan keju parut dan meses coklat.
* Pisang goreng karamel teah suap disajikan
Post a Comment