Telur dadar merupakan salah satu resep paling mudah dibuat dan hampir semua orang bisa membuatnya. Selain mudah dan cepat cara membuatnya, telur dadar juga menjadi alternatif lauk pauk di akhir bulan karena murah meriah.
Bahan-bahan :
* 2 butir telur ayam
* 2 butir bawang merah, iris tipis
* 1 siung bawnag putih, iris tipis
* 4 buah cabai rawit ( optional ), saya lebih suka menggunakan cabai rawit, jika kurang suka, bisa
diganti dengan lada bubuk atau merica bubuk
* 1/2 sdt garam
* 3 sdm minyak goreng
Cara membuat telur dadar :
* Pertama-tama masukkan telur ke dalam mangkuk, tambahkan bawang putih, bawang merah dan cabai rawit, kemudian kocok hingga agak berbusa, lebih bagus mengocok menggunakan garpu.
* Panaskan minyak, goreng telur hingga setengah matang, kemudian balik sisinya dan matangkan. Setelah kedua sisinya matang lalu matikan api
* Telur dadar siap untuk disajikan.
Bahan-bahan :
* 2 butir telur ayam
* 2 butir bawang merah, iris tipis
* 1 siung bawnag putih, iris tipis
* 4 buah cabai rawit ( optional ), saya lebih suka menggunakan cabai rawit, jika kurang suka, bisa
diganti dengan lada bubuk atau merica bubuk
* 1/2 sdt garam
* 3 sdm minyak goreng
Cara membuat telur dadar :
* Pertama-tama masukkan telur ke dalam mangkuk, tambahkan bawang putih, bawang merah dan cabai rawit, kemudian kocok hingga agak berbusa, lebih bagus mengocok menggunakan garpu.
* Panaskan minyak, goreng telur hingga setengah matang, kemudian balik sisinya dan matangkan. Setelah kedua sisinya matang lalu matikan api
* Telur dadar siap untuk disajikan.
Post a Comment